Proseding ini merupakan luaran dari Seminar Nasional Penerapan Teknologi Tepat Guna Pada Penyakit Infeksi Bagi Masyarakat. Seminar ini diselenggarakan oleh Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan (POLTEKKES KEMENKES) Jayapura. Seminar Nasional ini diselenggarakan pada 15-16 November 2023 di Poltekkes Kemenkes Jayapura.

Prosiding ini merupakan publikasi dari seminar nasional dengan tema "PENERAPAN INOVASI HASIL
PENGABMAS SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KESEHATAN IBU DAN ANAK" yang diselenggarakan oleh POLITEKNIK KESEHATANKEMENTERIAN KESEHATAN JAYAPURA pada tanggal 10-12 Desember 2024.